Langsung ke konten utama

Jepun



Ada kejutan baru di blog ini, setelah akhir juni dikunjungi oleh salah seorang motivator wanita yang sedang "naik daun" -ulat kale…- Jennie S Bev, hari ini ada 2 tamu istimewa yang jejaknya terpantau di buku tamu dan sitemeter yang saya install -tks buat pak "Fatih Syuhud", yang udah ngasih tips tentang sitemeter- yang pertama Mbak Fida Abott dari Pennsylvania dan "misteri guest" dari Jepang. Emang asik juga setelah ada sitemeter, saya bisa mantau "siapa tamu yang datang"… :)) norak!!

Tamu yang pertama -Mbak Fida- sudah saya balas kunjungannya karena beliau meninggalkan jejak di buku tamu - terima kasih lagi untuk Master Blog saya pak Fatih-, terus yang dari Jepang itu saya gak tau, saha? Siapa maksudnya… mudah-mudahan beliau "balik lagi" dan baca postingan ini.

Tamu dari Jepang, kenapa menarik perhatian saya..negeri itu menyimpang kenangan khusus bagi saya -deu!!!- Awal 2006 selama hampir 3 pekan saya sempat "jalan-jalan" ke sana -atas undangan JETRO dan AOTS- dan itu suatu kenangan istimewa… asa ngimpi euy!! Gratis lagi :)

Datang ke Jepang pas hari Idul Adha -terpaksa takbiran sendiri di bis setelah tayamum pake embun salju :))- dan lagi musim dingin… di bawah saya tampilkan rekamannya...


Pagi di Narita






Yokohama Kenshu





Sinsugita Station


Nampang di Akihabara
BTW. postingan ini bikin saya susah...error terus

Komentar

Postingan populer dari blog ini

BUKU RAPORT PAUD DAN PLAYGROUP

Mengingat banyaknya temen-temen yang mampir ke Blog mencari contoh format Buku Raport PAUD dan Playgroup atau apapun istilahnya, buku laporan perkembangan anak didik PAUD dan sebagainya silahkan tinggalkan alamat email di komentar atau shoutbox. Mohon maaf tidak bisa diposting karena filenya berupa format MS Word. Update 25/12/2013: Ini sudah dapat diupload contoh format raport nya di sini Link nya : http://www.scribd.com/doc/193654421/Cover-Buku-Penghubung-PG Semoga bermanfaat

Kelas YouTube Gratis

GRATIS 🌹🌹 Kelas Gratis belajar YouTube bersama Priangga. Priangga Otviapta, seorang digital marketer sejak 2015 hingga saat ini. Disini kamu akan belajar dari pengalamannya selama bertahun-tahun. Langsung cek link pendaftarannya di bawah ini Kelas YouTube Gratis Atau Klik di sini

Wisuda

Tanggal 28 Juni 2007, anak-anak playgroup angkatan ke-3 dan TK angkatan pertama wisuda. Menurut laporan dari Kepala Sekolah, tahun ini ada 16 orang siswa playgroup yang ikut wisuda dari 32 murid dan 10 dari 12 murid TK. Syukurlah, akhirnya tahun ajaran ini bisa dilewati dengan "lancar"… :( dengan segala macam perjuangan di dalamnya…salut buat guru-guru dan pengelola sekolah. Dengan fasilitas "seadanya" mereka tetap semangat. Malah orang-orang yayasan yang mesti dievaluasi. Beberapa catatan setelah berakhirnya tahun ajaran 2006-2007 : Playgroup sudah Ok, namanya sudah identik dan melekat di masyarakat…kalau nanya "Playgroup"…(istilahnya pun masih baru untuk ukuran sini) orang pasti ingatnya ke Playgroup INSANI. :)) paling tidak para tukang becak udah pada hafal. TK, masih perlu banyak pembenahan selain masih baru -angkatan 1- sudah banyak juga TK yang mapan di sini. Dengan backing cukup kuat, TK pertiwi milik Dharma wanita, Bhayangkari milik Polres, Kartik